Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

Kode Etik Hacker

1. Mampu mengakses komputer tak terbatas dan totalitas. 2. Semua informasi haruslah FREE. 3. Tidak percaya pada otoritas, artinya memperluas desentralisasi. 4. Tidak memakai identitas palsu, seperti nama samaran yang konyol, umur, posisi, dll. 5. Mampu membuat seni keindahan dalam komputer. 6. Komputer dapat mengubah hidup menjadi lebih baik. 7. Pekerjaan yang di lakukan semata-mata demi kebenaran informasi yang harus disebar luaskan. 8. Memegang teguh komitmen tidak membela dominasi ekonomi industri software tertentu. 9. Hacking adalah senjata mayoritas dalam perang melawan pelanggaran batas teknologi komputer. 10. Baik Hacking maupun Phreaking adalah satu-satunya jalan lain untuk menyebarkan informasi pada massa agar tak gagap dalam komputer. Cracker tidak memiliki kode etik apapun. Aturan Main Hacker Gambaran umum aturan main yang perlu di ikuti seorang hacker seperti di jelaskan oleh Scorpio, yaitu: · Di atas segalanya, hormati pengetahuan & kebebasan infor...

Pengertian Hacker

Peretas  ( Inggris :  hacker ) adalah orang yang mempelajari, menganalisa, dan selanjutnya bila menginginkan, bisa membuat, memodifikasi, atau bahkan mengeksploitasi sistem yang terdapat di sebuah perangkat seperti perangkat lunak komputer  dan  perangkat keras komputer seperti  program komputer , administrasi dan hal-hal lainnya, terutama keamanan. Sejarah Terminologi peretas muncul pada awal tahun  1960 -an diantara para anggota  organisasi  mahasiswa Tech Model Railroad Club di Laboratorium Kecerdasan Artifisial Massachusetts Institute of Technology  ( MIT ). Kelompok mahasiswa tersebut merupakan salah satu perintis perkembangan teknologi  komputer  dan mereka berkutat dengan sejumlah komputer  mainframe . Kata bahasa Inggris “hacker” pertama kalinya muncul dengan arti positif untuk menyebut seorang anggota yang memiliki keahlian dalam bidang  komputer  dan mampu membuat  program komputer yan...

Perintah Dasar Linux

Dibawah ini adalah beberapa perintah dasar linux yang wajib untuk dipahami dan dipraktekkan dalam tahap awal pengenalan linux: a. pwd Berfungsi untuk mengetahui letak direktori yang aktif #pwd b. ls Berfungsi untuk menampilkan isi dari sebuah direktori, terdapat beberapa pilihan untuk perintah ls seperti –la yang akan  menampilkan seluruh file (all), termasuk file hidden ( file dengan awalan tanda titik) dengan format panjang. # ls Untuk penggunaan perintah ls dengan opsi tambahan berupa -l c. cd Perintah untuk pindah direktori # cd <path> d. mkdir Perintah yng digunakan untuk membuat sebuah direktori baru # mkdir <nama direktori> e. cp Perintah untuk menyalin atau meng-copy file, misalnya menyalin file1 menjadi file2 # cp <file1> <file2> f. mv Untuk memindahkan file dari satu lokasi ke lokasi yang lain # mv <path source / file1> <path destination / file2> g. find Berfungsi untuk mencari lokasi file a...

Sejarah Singkat Linux

Linux pada awalnya dibuat oleh seorang mahasiswa Universitas Helsinki Finlandia Pada tanggal 5 oktober 1991, yaitu Linus Benedict Torvalds, Dulunya Linux merupakan proyek hobi yang diinspirasikan dari Minix, yaitu sistem UNIX kecil yang dikembangkan oleh Andrew anenbaum pada tahun 1987. Minix sendiri merupakan sebuah sistem yang ditujukan untuk penggunaan akademis. Linux bisa didapatkan dalam berbagai distribusi (sering disebut Distro). Distro adalah bundel dari kernel Linux, beserta sistem dasar linux, program instalasi, tools basic, dan program-program lain yang bermanfaat sesuai dengan tujuan pembuatan distro. Contoh -contoh distro Linux : 1. Fedora 6. Knoppix 2. RedHat 7. Mint 3. Slackware 8. Mandrake 4. Debian 9. SuSe 5. PCLinuxOS 10. Ubuntu, dll Fedora Fedora (sebelumnya bernama fedora core, kadang disebut juga fedora linux) adalah adalah sebuah distro Linux berbasis RPM (Redhat Package Manager) dan yum yang dikembangkan oleh Fedor...

Cara Membuat BTS Sendiri

  Open Base Transceiver Station, atau disingkat OpenBTS, adalah sebuah BTS GSM berbasis software, yang memungkinkan pengguna ponsel GSM melakukan pangilan telepon atau berkirim pesan singkat (sms), tanpa menggunakan jaringan operator selular komersial. Artinya, dengan teknologi ini pengguna bisa melakukan telepon atau sms tanpa membutuhkan pulsa. Bahkan, dengan merakit OpenBTS ini, sebenarnya ibaratnya membangun operator seluler sendiri. Hanya saja jangkauan sinyalnya terbatas, dan hanya bisa berkomunikasi dengan ponsel lain yang terkoneksi dengan jaringan OpenBTS ini. Penerapan OpenBTS di Indonesia sedang digalakkan oleh praktisi teknologi informasi Onno W Purbo. Berikut adalah dasar-dasar perangkat dan piranti lunak yang dibutuhkan untuk menggunakan teknologi ini seperti dikemukakan oleh Onno saat ditemui di kediamannya. Hardware Tentu saja hal yang paling dasar adalah seperangkat komputer, bisa desktop ataupun notebook. Kemudian, untuk OpenBTS versi minimal,...

ALGORITMA PERCABANGAN

Sebuah program tidak selamanya akan berjalan dengan mengikuti struktur berurutan, kadang-kadang kita perlu merubah urutan pelaksanaan program dan menghendaki agar pelaksanaan program meloncat ke baris tertentu. Peristiwa ini kadang disebut sebagai percabangan/pemilihan atau keputusan. Berikut beberapa kondisi percabangan : 1.       Penulisan percabangan 1 kondisi if then pernyataan penjelasan : Jika < kondisi > bernilai benar maka  pernyataan  dikerjakan, sedangkan jika tidak, maka  pernyataan  tidak dikerjakan dan proses langsung keluar dari percabangan Flowchart :   2.       Penulisan percabangan 2 kondisi if then pernyataan1      else pernyataan2    penjelasan : Jika < kondisi > bernilai benar maka  pernyataan1  dikerjakan. Sedangkan jika t...